Berita Tag "Informasi"

RPH Surabaya Buka Ruang Dialog dengan Mitra Jagal Jelang Operasional Penuh Unit TOW

Surabaya (rphsurabaya.co.id) - Rumah Potong Hewan (RPH) Surabaya menegaskan bahwa transisi pemotongan sapi ke RPH Tambak Osowilangon (TOW) akan dilakukan melalui komunikasi dan pendekatan persuasif. Hal tersebut
Selengkapnya

Dukung Operasional RPH Unit TOW, DPRD Surabaya Dorong Dialog dan Kompromi dengan Mitra Jagal

Surabaya (rphsurabaya.co.id) - DPRD Kota Surabaya menyatakan keberlanjutan operasional Rumah Potong Hewan (RPH) Unit Tambak Osowilangun (TOW) sebagai bagian dari upaya Pemerintah Kota Surabaya untuk terus beradaptasi
Selengkapnya

RPH Surabaya Siap Masuki Industri Ketahanan Pangan

Surabaya – PT Rumah Potong Hewan (RPH) Surabaya Perseroda menegaskan transformasi strategis perusahaan dari penyedia layanan pemotongan hewan menjadi bagian dari industri ketahanan pangan nasional. Arah baru ini
Selengkapnya

Selain Halal, RPH Surabaya Tegaskan Pentingnya Daging Bersertifikat NKV

Surabaya – Kesadaran masyarakat terhadap kualitas dan kehalalan pangan, khususnya daging, semakin meningkat. Daging kini tidak hanya dinilai dari rasa dan harga, tetapi juga dari aspek keamanan pangan, kesehatan,
Selengkapnya

Doa Bersama Tandai Awal Operasional RPH Surabaya Unit Tambak Osowilangon

Surabaya– Rumah Potong Hewan (RPH) Surabaya Unit Tambak Osowilangon (TOW) resmi memulai operasionalnya pada Rabu (14/1/2026). Dimulainya aktivitas di lokasi baru ini ditandai dengan doa bersama dan tasyakuran sebagai
Selengkapnya

RPH Tambak Osowilangon Disiapkan Penuhi Standar Internasional lewat Pelatihan Animal Welfare

Surabaya - Sebagai upaya berkelanjutan untuk meningkatkan standar biosekuriti dan kesejahteraan hewan. Forum Animal Welfare Officer (AWO) Indonesia bersama LifeCorp menyelenggarakan kegiatan Animal Biosecurity, Welfare
Selengkapnya

RPH Tambak Osowilangon Tetap Beroperasi, Pemkot Surabaya Buka Ruang Dialog dengan Jagal Pegirian

Surabaya – Pemerintah Kota Surabaya menegaskan bahwa operasional Rumah Potong Hewan (RPH) Unit Tambak Osowilangon (TOW) tetap berjalan sesuai rencana. Meski demikian, Pemkot memastikan ruang diskusi dan komunikasi
Selengkapnya

Jagal Bukan Penyembelih, Meluruskan Istilah dalam Operasional Rumah Potong Hewan

Surabaya - Di tengah masyarakat, istilah jagal kerap disamakan dengan orang yang menyembelih sapi. Padahal, dalam sistem Rumah Potong Hewan (RPH) modern, pemaknaan itu sudah tidak lagi tepat. Jagal bukanlah penyembelih,
Selengkapnya

Damkar Bantu Bersih-Bersih, RPH Surabaya Unit TOW Siap Beroperasi

Surabaya - Rumah Potong Hewan (RPH) Surabaya Unit Tambak Osowilangon (TOW) terus mematangkan persiapan jelang operasional. Salah satu tahapan penting yang dilakukan adalah kegiatan pembersihan menyeluruh area
Selengkapnya

Pendaftaran Mitra Jagal Sapi RPH Surabaya Masuki Tahap Teknis, Ini Jadwal dan Fasilitasnya

Surabaya — Proses pendaftaran Mitra Jagal Sapi di Rumah Potong Hewan (RPH) Kota Surabaya Unit Tambak Osowilangun (TOW) memasuki tahap teknis. Antusiasme calon mitra terus terlihat, ditandai dengan meningkatnya jumlah
Selengkapnya